Selasa, 03 Mei 2011

contoh soal Bahasa Inggris : Intermediate sms 3


SOAL :

SMART MOVES

 It won’t surprise fitness freaks to learn that aerobic exercise does more than raise the heart rate: It lifts the spirit and builds confidence. But many brain researchers believe that something else happens, too. Just as exercise makes the bones, muscles, heart, and lungs stronger, researchers think that it also strengthens important parts of the brain.
Research suggests that aerobic exercise helps you learn new things and remember old information better. Aerobic exercise sends more blood to the brain and it also feeds the brain with substances that develop new nerve connections.  If the exercise has complicated movements like dance steps or basketball moves, the brain produces even more nerve connections- the more connections, the better the brain can process all kinds of information.
Scientists still don’t fully understand the relationship between exercise and brain - power. For the moment, people just have to trust that exercise is helping them to learn or remember. Scientific research clearly shows, however, that three or more workouts a week are good for you. A study in the Journal of the American Medical Association, for example, shows that walking four to five miles an hour for 45 minutes five times a week helps you live longer.


I.   Write T if the statement is TRUE, and F if the statement is FALSE.
  1. ………… Aerobic exercise makes you feel happier.
  2. ………… Aerobic exercise makes you feel more self – confident.
  3. ………… Aerobic exercise strengthens the body.
  4. ………… Aerobic exercise can increase your height.
  5. ………… Aerobic exercise can increase your weight.
  6. ………… Aerobic exercise can help you learn things better.
  7. ………… Aerobic exercise helps you remember things better.
  8. ………… Aerobic exercise gives you better eyesight.
  9. ………… Aerobic exercise for an hour once a week is enough.
  10. ………… Aerobic exercise helps you live longer.

II.    Complete the following sentences with ARTICLES !
  1. A hospital is …… institution for the medical or psychiatric care of patients.
  2. …….. ward for …. patient who needs intensive care called ICU.
  3. There is an  accident in ….. middle of our journey.
  4. Mr. Abdullah is ……. manager of the corporation.
  5. I’d like to have …. hot soup with meat in it.
  6. Patients maybe admitted to a ward as a result of …….accident or illness.
  7. ……. ward for …..patient who has a problem with her / his  heart called cardiology clinic.
  8. We get lost in …… middle of our journey.
  9. Mrs. Anita wants to meet …. head of the department.
  10. Would you like to eat ……slice of white bread?
 
III. Fill in the blank with QUESTION TAG !
  1. Let’s report this diagnose to the doctor, …………?
  2. There aren’t any problems with your respiratory tract, ……….?
  3. Nurse Maria has finished her report, …………… ?
  4. You should take enough rest, ………….. ?
  5. Mr. Saputra always checks his teeth to the dentist, ………… ?
  6. Let’s check the patient’s condition, ………….. ?
  7. There aren’t any problems with your digestion, ………….?
  8. Mrs. Fauziah has started her new medication, …………….?
  9. You must clean those equipments, ……… ?
  10. Mrs. Saidah always checks her pregnancy to the midwife, ………. ?

IV. Complete these sentences with CONJUNCTIONS !
  1. He was admitted to the medical ward …….. he suffers from asthmatic attack.
2.      Professional nurse needs not only good education ……… a lot of practices.
3.      She has a good motivation ………. she suffers from a cancer.
4.      She gets the highest score in her final test ……… the test is very difficult.
5.      She can’t do the final test well …….. the test is very difficult.
6.     Patient with a terminal illness needs not only special care ………..attention.
7.      She doesn’t consume meat …………. she is a vegetarian.
8.      She can do the final test well ………. the test is very difficult.
9.      He can recover from his illness ……… he has a good motivation.
10.      The new medication can cure his cancer………… the cancer is already worst.


V.  Answer these questions by using GERUND !
1.      It is essential to use the sterile equipment.
2.      It is important to improve the quality of Indonesian nurse.
3.      The boarding house was expensive, so we postponed ……………to the boarding house.
4.      Would you mind ……….. the door. It is hot inside the house.
5.      Aulia thanked me for ………..her when she needed some money. 
6.   It is important to give the best treatment for patients.
7.   It is essential to follow the nursing procedures.
8.      I’m thinking about ………… to the new boarding house.
9.      Would you mind ……… the door. It is cold inside the house.
10.      Armand thanked me for …….. him when he had to finish the work soon.


contoh soal psikologi kesehatan1 sms 2


Soal :
1.      Jelaskan menurut anda mengapa Psikologi tidak disebut sebagai ilmu jiwa tetapi ilmu tentang perilaku manusia dan sebutkan pendekatan – pendekatan apa saja yang digunakan ?

2.      Jelaskan mengapa Perawat perlu mempelajari Psikologi ?

3.      Jelaskan bagaimana perilaku dapat terbentuk ?

4.      Romi dan Juli adalah sepasang kekasih yang saling mencintai. Mereka telah lama membina hubungan. Keyakinan yang berbeda antara Romi dan Juli membuat hubungan mereka mendapatkan masalah di tengah jalan. Hubungan mereka tidak disetujui oleh kedua belah pihak baik dari keluarga Juli maupun keluarga Romi. Namun keadaan tersebut tidak membuat Romi dan Juli merasa putus asa dan tetap ingin melanjutkan hubungan mereka.
Pada suatu hari Juli berada dirumah sendirian karena seluruh keluarga Juli harus pergi dan Juli ditinggalkan karena harus menghadapi ujian akhir. Kesempatan tersebut tidak dilewatkan begitu saja oleh Romi. Romi kemudian berkunjung ke rumah Juli. Pada saat itu Juli terlihat sangat cantik dan sexy karena hanya menggunakan pakaian tidur. Hal tersebut membuat Romi berhasrat untuk mencium dan mencumbu Juli. Sampai pada akhirnya karena situasi dan kondisi yang sangat mendukung membuat Romi tidak dapat menahan hasratnya untuk melakukan hal tersebut dan berakhir sampai melakukan hubungan intim.

Dari paparan kasus di atas. Cobalah untuk menjelaskan kasus tersebut dengan menggunakan teori Struktur Kepribadian menurut Freud !

5.      Apakah manfaat memahami teori perkembangan manusia bagi tugas keperawatan ?


SOAL :
1.      Jelaskan mengapa Perawat perlu mempelajari Psikologi ?
2.      Jelaskan menurut anda mengapa Psikologi tidak disebut sebagai ilmu jiwa tetapi ilmu tentang perilaku manusia dan sebutkan pendekatan – pendekatan apa saja yang digunakan ?
3.      Jelaskan Teori Kebutuhan dari Abraham Maslow, berikan contohnya dan jelaskan mengapa bersifat hierarkis?
4.      Jelaskan aplikasi kepribadian bagi perawat dan keperawatan !
  1. Galih dan Ratna adalah sepasang kekasih yang saling mencintai. Mereka telah lama membina hubungan. Keyakinan yang berbeda dan latar belakang ekonomi yang jauh berbeda antara Galih dan Ratna membuat hubungan mereka mendapatkan masalah di tengah jalan. Hubungan mereka tidak disetujui oleh kedua belah pihak baik dari keluarga Galih maupun keluarga Ratna. Namun keadaan tersebut tidak membuat Galih dan Ratna merasa putus asa dan tetap ingin melanjutkan hubungan mereka.
Pada suatu hari Ratna berada di rumah sendirian dikarenakan ada kepentingan keluarga sehingga seluruh keluarga Ratna harus pergi dan Ratna ditinggalkan karena harus menghadapi ujian akhir. Kesempatan tersebut tidak dilewatkan begitu saja oleh Galih. Galih kemudian berkunjung ke rumah Ratna. Pada saat itu Ratna terlihat sangat cantik dan sexy karena hanya menggunakan pakaian tidur. Hal tersebut membuat Galih berhasrat untuk mencium dan mencumbu Ratna. Sampai pada akhirnya karena situasi dan kondisi yang sangat mendukung membuat Galih tidak dapat menahan hasratnya untuk melakukan hal tersebut dan berakhir sampai melakukan hubungan intim.

Dari paparan kasus di atas. Cobalah untuk menjelaskan kasus tersebut dengan menggunakan teori Struktur Kepribadian menurut Freud !



Soal :

  1. Jelaskan 5 (lima) tingkat perkembangan psikis manusia menurut Charlotte Buhler ?
  1. Sebutkan dan jelaskan faktor yang menghambat perkembangan manusia dan uraikan bentuk-bentuk perilakunya ?
  1. Jelaskan perbedaan teori psikoanalisa dan teori belajar dalam memandang manusia ?
  1. Semakin berkembang seseorang maka tuntutan kebutuhan akan semakin tinggi, banyaknya kebutuhan yang tidak diimbangi dengan kemampuan akan menimbulkan dampak secara psikis dan fisik. Jelaskan dampak tersebut dan upaya penanggulangannya ?
  1. Jelaskan menurut saudara, mengapa persepsi dan interpretasi manusia bisa berbeda ?

 
SOAL :

1.     Jelaskan tugas perkembangan pada masa remaja !
2.     Hipocrates mengemukakan pengaruh biokimiawi terhadap kepribadian seseorang!
Sebutkan !
3.     Menurut Richard (1962) kepribadian manula / lansia secara garis besar tergolong 5 tipe kepribadian. Sebutkan dan jelaskan !
4.     Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi proses belajar !
5.     Jelaskan tentang proses terjadinya ingatan dan mengapa seseorang bias lupa !
6.     Jelaskan tahap dan langkah pemecahan masalah dan pengambilan keputusan !
7.     Apakah intelegensi dan apa saja aspek-aspek dari intelegensi !
8.     Jelaskan perbedaan antara emosi dan perasaan !
9.     Faktor-faktor apa saja yang dapat mempengaruhi ekspresi emosi seseorang !
10. Apa itu persepsi ? dan hal-hal apa saja yang mempengaruhi seseorang dalam mempersepsi ?



 
SOAL :
  1. Jelaskan dampak psikologis yang dirasakan oleh korban gempa bumi yang terjadi pada tanggal 27 Mei 2006 ?
  1. Jelaskan Reaksi Stress secara Psiko-Sosial terhadap korban bencana gempa bumi  ?
  1. Jelaskan dorongan need yang dibutuhkan oleh korban bencana gempa bumi menurut teori Kebutuhan Murray ?
  1. Bagaimana mengatasi perasaan traumatis dalam diri anak-anak korban bencana gempa bumi  ?
  1. Bagaimana cara menumbuhkan rasa percaya diri dan konsep diri yang positif  ?


 
SOAL :
1.      Jelaskan tentang tahapan perkembangan manusia menurut Freud dan Vaughan !
2.      Jelakan pengertian :
a.       Berpikir
b.      Belajar
c.       Mengingat
d.      Pengambilan
e.       Keputusan Pemecahan Masalah
3.      Ada beberapa metode berpikir, Jelaskan !
4.      Berikan contoh berpikir kreatif dan efektif !
5.      Jelaskan proses terjadinya lupa !
6.      Apa saja faktor-faktor yang mempengaruhi proses pemecahan masalah, jelaskan !
7.      Apa itu persepsi dan hal-hal apa saja yang mempengaruhi seseorang dalam mempersepsi !
8.      Apa perbedaan dari Intelligence Quotiont dan Emotional Quotiont !
9.      Sebutkan dan Jelaskan ciri-ciri dari Intelegensi !
10.  Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi ekspresi emosi, Jelaskan !